Wakil Wali Kota Banjar, Dr. H. Supriana, M.Pd., secara resmi membuka kegiatan Kemah Harmoni Lintas Agama Tingkat Kota Banjar yang digelar di Wana Wisata Situ Leutik, Desa Cibeureum, Kecamatan Banjar. Jumat petang (21/11/2025). Kegiatan ini mengangkat tema “Merawat Kerukunan, Cinta Alam, dan Cinta Kemanusiaan”, digelar sebagai wujud komitmen Pemerintah Kota …
Read More »Daily Archives: 22 November 2025
Wali Kota Banjar Meninjau Lokasi Untuk Gerai Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih
Wali Kota Banjar, Ir. H. Sudarsono, bersama Wakil Wali Kota Banjar, Dr. H. Supriana, M.Pd., meninjau langsung lahan yang akan digunakan untuk pembangunan Gerai Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih. Jumat (21/11/2025). Dua Lokasi yang direncanakan akan digunakan untuk pembangunan fisik Gerai, pergudangan, dan perlengkapan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih sementara baru di …
Read More »
Website Resmi Pemerintah Kota Banjar – Jawa Barat Informasi tentang Kota Banjar Provinsi Jawa Barat